Kukuhkan Kordes Dapil 1, Sunaryanta: Keberlanjutan Adalah Kunci Masyarakat Gunungkidul Maju dan Mandiri

- Reporter

Senin, 30 September 2024 - 10:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gunungkidul,(kalaharinews.co) – Prestasi demi prestasi dalam masa sulit seperti pandemi lalu, masih bisa diraih Bupati Sunaryanta di periode 1 kepemimpinannya sebagai Bupati Gunungkidul. Beberapa penghargaan bergengsi baik yang diberikan pemerintah maupun institusi, yang disematkan kepada Kabupaten Gunungkidul di bawah kepemimpinan Sunaryanta bukan tidak mungkin tanpa alasan.

Seperti penghargaan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPKAD) Award tahun 2021 yang dicapai pada tahun 2021 sebagai Kabupaten/kota terbaik dalam inovasi program digitalisasi aktivitas keuangan di sektor pariwisata.

Selain itu penghargaan juga diraih dalam ajang bergengsi Indonesia Award 2022 untuk kategori Reformasi Birokrasi dengan penghargaan Qutstanding Regional Invesment. Sunaryanta dinilai sebagai salah satu kepala daerah yang berhasil menarik investasi dalam rangka percepatan pemulihan ekonomi. Ia menerima TOP Pembina BUMD Award 2024 penghargaan yang diterima Sunaryanta pada tahun 2022-2023 lalu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kunci keberhasilan Sunaryanta di periode pertama tidak lain adalah monitoring indikator pembangunan dari berbagai lini misal sumber daya manusia, pendidikan, dan sektor pertanian. Indikator yang dimaksud adalah monitoring keberhasilan sebuah dinas dalam implementasi kebijakan.

“Indikatornya adalah hasil dari kinerja masing masing dinas dan pemberdayaan masyarakat,” kata Sunaryanta, Minggu (29/9) dalam acara pengukuhan Kordes Dapil 1 di Kalahari Resto, Wonosari.

Dengan monitoring itu diharapkan semua OPD bekerja untuk masyarakat dengan kesungguhan sehingga efisien dan tepat sasaran.

Sunaryanta mengharapkan juga sinergitas antar lembaga  demi keberhasilan mensukseskan sebuah program yang sudah dirancang Pemda Gunungkidul. Sunaryanta mencontohkan peran masyarakat dan pemerintah bahu-membahu dalam pengadaan air bersih. Mengingat pentingnya program ini sunaryanta berharap keberlanjutan dan secara nyata dikawal masyarakat.

“Tidak mungkin keberhasilan sebuah program dari pemerintah daerah tanpa dukungan dari masyarakat semua,” lanjut Sunaryanta.

Menurut dia, sinergitas inilah yang menjadi modal keberlanjutan pembangunan di Kabupaten Gunungkidul. Sunaryanta juga menekankan pentingnya relasi antar masyarakat untuk bersatu padu sehingga tercipta sinergitas itu sendiri.

“Mari kita Bersama-sama dalam kegembiraan membangun Gunungkidul dalam wadah kedisiplinan dan kerterbukaan,” tandasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Oknum Dukuh Diduga Gauli Warga Sendiri, Dituntut Mundur Dari Jabatan
Ayah Tega Cabuli Anak Sendiri Sampai 5 Kali, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara
Truk Berjajar dari Tugu Tobong Sampai Gedung DPRD Gunungkidul, Sopir Demo Tolak UU ODOL
Tugu Bundaran Planjan Masih Dirumuskan, Entah Ikon Gunungan Atau Tani
Ratusan PPPK Terima SK Pengangkatan, Bupati: Jangan Nuruti Gaya Hidup Berlebihan
Mandala Krida Expo #2 Obati Kerinduan Warga Jogja Akan Hiburan Rakyat ala Sekaten
Gunungkidul Tuan Rumah KTNA, Usung Tema Menuju Swasembada Pangan Nasional 2027
Ancam Penjaga Toko Dengan Pisau Dapur, Bandit Alfamart Berhasil Kuras Uang Rp 26 Juta
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 20:37 WIB

Oknum Dukuh Diduga Gauli Warga Sendiri, Dituntut Mundur Dari Jabatan

Jumat, 27 Juni 2025 - 18:34 WIB

Ayah Tega Cabuli Anak Sendiri Sampai 5 Kali, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

Rabu, 25 Juni 2025 - 13:47 WIB

Truk Berjajar dari Tugu Tobong Sampai Gedung DPRD Gunungkidul, Sopir Demo Tolak UU ODOL

Senin, 23 Juni 2025 - 18:53 WIB

Tugu Bundaran Planjan Masih Dirumuskan, Entah Ikon Gunungan Atau Tani

Sabtu, 21 Juni 2025 - 13:03 WIB

Ratusan PPPK Terima SK Pengangkatan, Bupati: Jangan Nuruti Gaya Hidup Berlebihan

Sabtu, 21 Juni 2025 - 01:26 WIB

Mandala Krida Expo #2 Obati Kerinduan Warga Jogja Akan Hiburan Rakyat ala Sekaten

Kamis, 19 Juni 2025 - 01:26 WIB

Gunungkidul Tuan Rumah KTNA, Usung Tema Menuju Swasembada Pangan Nasional 2027

Sabtu, 7 Juni 2025 - 14:02 WIB

Ancam Penjaga Toko Dengan Pisau Dapur, Bandit Alfamart Berhasil Kuras Uang Rp 26 Juta

Berita Terbaru

Pemerintahan

Gunungkidul Jadi Daerah Terunggul Cegah Stunting se-DIY

Rabu, 2 Jul 2025 - 10:07 WIB