Iklan Header 3

Pemerintah Gelontorkan Rp 7 Miliar Untuk Jalan Rusak

- Reporter

Kamis, 30 Mei 2024 - 20:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gunungkidul,(kalaharinews.co) – Pemerintah Kabupaten Gunungkidul mengalokasikan anggaran sebesar 7 miliar rupiah untuk pemeliharaan jalan yang mengalami kerusakan. Anggaran ini rencananya akan digelontorkan untuk dana rehab, pemeliharaan jalan rusak dan menambal jalan yang berlubang di 12 ruas jalan di wilayah Gunungkidul.

Kepala  Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kabupaten Gunungkidul, Rakhmadian menjelaskan, anggaran tersebut akan digunakan untuk memperbaiki jalan-jalan yang mengalami kerusakan parah serta meningkatkan kualitas infrastruktur jalan yang ada.

“Kami berkomitmen untuk memastikan bahwa jalan-jalan di Gunungkidul berada dalam kondisi baik dan aman untuk dilalui oleh masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menambahkan, terkait jalan berlubang yang paling banyak dikeluhkan pengguna jalan, akan tetap menjadi perhatian dengan memperhatikan status jalan tersebut.

“Kalau itu statusnya jalan Kabupaten atau Desa akan kita usahakan karena kita bisa menangani, tetapi kalau itu statusnya jalan Provinsi itu bukan diranah kami,” katanya, Kamis (30/5).

Sementara itu Kepala Bidang Bina Marga PUPR Gunungkidul Wadiyana menambahkan, rehab ini diharapkan dapat meningkatkan kemantapan jalan. Menurutnya banyak jalan mengalami kerusakan yang terkesan tak kunjung ditangani akibat selama 2 tahun lalu saat Pandemi, hampir tidak ada anggaran untuk penanganan.

“Jadi kesannya barengan rusaknya,” ujarnya.

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Memahami Hidup dan Kehidupan Manusia Melalui Serat Holistik Kehidupan
Bisa Membahayakan Pengendara, Plengkung Nirbaya Ditutup
Pastikan Perbaikan Jalan Sesuai Harapan, Bupati Tinjau Ruas Jalan Pindul
Kelompok Tani Hutan Giri Wana Resmi Dikukuhkan, Siap Hijaukan Giricahyo
Paket Sembako dari Umat Muslim Jerman Untuk Kaum Dhuafa di Paliyan
Warga Menggerutu Listrik Padam Waktu Buka Puasa, Sudah Sepekan
Rumah Pilah Sampah Taruna Bakti, Upaya Warga Kadipiro Atasi Sampah
Silaturahmi Kapolres dengan Pimpinan Muhammadiyah Gunungkidul
Berita ini 72 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:24 WIB

Memahami Hidup dan Kehidupan Manusia Melalui Serat Holistik Kehidupan

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:20 WIB

Bisa Membahayakan Pengendara, Plengkung Nirbaya Ditutup

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:17 WIB

Pastikan Perbaikan Jalan Sesuai Harapan, Bupati Tinjau Ruas Jalan Pindul

Senin, 17 Maret 2025 - 21:38 WIB

Kelompok Tani Hutan Giri Wana Resmi Dikukuhkan, Siap Hijaukan Giricahyo

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:51 WIB

Paket Sembako dari Umat Muslim Jerman Untuk Kaum Dhuafa di Paliyan

Senin, 10 Maret 2025 - 05:26 WIB

Warga Menggerutu Listrik Padam Waktu Buka Puasa, Sudah Sepekan

Jumat, 7 Maret 2025 - 15:23 WIB

Rumah Pilah Sampah Taruna Bakti, Upaya Warga Kadipiro Atasi Sampah

Jumat, 7 Maret 2025 - 15:14 WIB

Silaturahmi Kapolres dengan Pimpinan Muhammadiyah Gunungkidul

Berita Terbaru

Daerah

Bisa Membahayakan Pengendara, Plengkung Nirbaya Ditutup

Rabu, 19 Mar 2025 - 03:20 WIB